Aplikasi

Bahas, ulas, kupas tuntas tentang aplikasi komputer dan smartphone.

  • Menampilkan Berkas html di Terminal Menggunakan lynx.

    Menampilkan Berkas html di Terminal Menggunakan lynx.

    Membuka berkas html di browser ? Wah, biasa dong ! Membuka dan menampilkan berkas html di terminal ? Wah, bagaimana tuh ? Yap, hari ini kita membahas tips sederhana untuk membuka dan menampilkan berkas html di terminal. Mari disimak !

  • Membuat Gambar Kosong / Blank dengan ImageMagick.

    Membuat Gambar Kosong / Blank dengan ImageMagick.

    Mungkin membuat sebuah gambar kosong / blank dengan Gimp terasa biasa, bagaimana jika hanya menggunakan baris perintah / command line ? Bisa lho, pakai saja ImageMagick ! Hari ini kita akan sedikit membahas tutorial sederhana untuk membuat gambar kosong / blank menggunakan ImageMagick. Mari kita simak !

  • Merekam Layar di Lingkungan Wayland dengan Wf-recorder.

    Merekam Layar di Lingkungan Wayland dengan Wf-recorder.

    Kamu sering membuat konten video sederhana ? Perlu merekam layar dengan mudah dan sederhana ? Sedang menggunakan wayland ? Wf-recorder bisa jadi solusinya. Kita akan membahas sedikit tentang wf-recorder, tool / peralatan perekam layar untuk lingkungan wayland.

  • Mengenal TBSM, Session Manager Sederhana dan Ringan.

    Mengenal TBSM, Session Manager Sederhana dan Ringan.

    Sebagai pengguna distro GNU/Linux, kita mengenal beberapa session manager, di antaranya lightdm, sddm, gdm, xdm dan lain-lain. Session manager tersebut memilki kelebihan dan kekurangannya masing-masing dan bisa mempermudah user untuk meluncurkan desktop environment maupun window manager. Tapi, ada lho session manager yang lebih sederhana dan ringan yaitu TBSM.

  • Tips Berbagi Clipboard pada Vim.

    Tips Berbagi Clipboard pada Vim.

    Ketika menulis dengan Vim, baik tulisan biasa maupun kode, berbagi clipboard menjadi hal yang biasa. Baik dari jendela Vim ke aplikasi di luar ataupun sebaliknya. Pemula yang baru belajar menggunakan editor Vim kadang agak merasa susah dalam berbagi clipboard. Kali ini kita akan berbagi tips sederhana dalam hal berbagi clipboard pada vim.

  • Menjalankan App / Tool Secara Native di Lingkungan Wayland.

    Menjalankan App / Tool Secara Native di Lingkungan Wayland.

    Kadangkala kamu menemukan error seperti “Can’t open display: ” saat menjalankan / meluncurkan app atau tool di lingkungan wayland. Padahal, app / tool itu memiliki dukungan atau bisa dijalankan secara native di lingkungan wayland. Bagaimana cara mengatasinya ? Mari kita simak saja.

  • Mengunakan Vim Sebagai Terminal Multiplex (Bagian I).

    Mengunakan Vim Sebagai Terminal Multiplex (Bagian I).

    Sebagian dari kita mengenal Vim (hanya) sebagai editor text. Lebih dari sekedar editor text, vim ternyata bisa kita gunakan sebagai terminal multiplex atau menggandakan jumlah jendela terminal. Lho ? Memangnya bisa ? Mari kita simak !

  • Mengenal DWL, Kompositor Wayland Mirip DWM.

    Mengenal DWL, Kompositor Wayland Mirip DWM.

    Kamu penggemar DWM ? Punya rencana migrasi ke wayland ? Masih bingung memilih kompositor wayland yang cocok ? Sepertinya kamu bisa mencoba DWL, sebuah kompositor wayland yang mirip DWM.

No more posts