Blog Posts
Daftar semua tulisan dari berbagai kategori
-
Menyalin dengan Rsync Pada SSH Non Standard Port
Saya pernah menulis tentang bagaimana cara menyalin berkas dengan metode remote via SSH dengan memanfaatkan rsync. Tulisan sebelumnya memang tidak membahas untuk menyalin berkas tersebut dengan port yang lain (non standard). Salah satu alasan mengubah port pada SSH adalah karena alasan keamaan jadi port standar SSH yakni 22 diganti dengan port lainnya.
-
Lindungi Situs dari Teknik ClickJacking
Tahun lalu saya telah membahas mengenai perlindungan situs dari teknik clickjacking yang memanfaatkan iframe dari situs korban ke situs target, dengan demikian hal itu dapat mengelabui pengunjung. Tulisan sebelumnya ditulis hanya pada pembahasan di ranah Nginx saja. Sedangkan untuk tulisan kali ini, saya mencoba memperluas agar bisa diterapkan dimanapun dengan atau tanpa webserver sekalipun.
-
Menonaktifkan Emoji Bawaan WordPress
Emoji merupakan salah satu cara untuk mengekspresikan suatu bentuk perasaan dalam perpesanan. Adanya emoji ini memberikan nuansa perpesanan menjadi lebih berwarna dan hidup. Sejak versi 4.2 WordPress menerapkan emoji ketika kita mengetik beberapa karakter tertentu, otomatis WP merubah menjadi emoji. Sayangnya emoji yang digunakan WP bukalan bawaan dari font, melaikan replace dari teks ke gambar. […]
-
Mengenal Delapan Jenis Attribut Berkas di GNU/Linux
Masih mengenai hal dasar di GNU/Linux. Setelah artikel sebelumnya kita membahas mengenai pengenalan terhadap access permission di GNU/Linux. Ada perihal dasar lainnya yang wajib pula kita ketahui, ketika menggunakan GNU/Linux. Yakni pengetahuan mengenai beberapa atribut berkas di GNU/Linux.
-
Cara Menonaktifkan WP-JSON
WordPress merupakan salah satu CMS sejuta umat yang banyak dipakai dalam pembuatan berbagai macam jenis situs. Mulai dari situs blog, company profile, forum, hingga toko daring (online). Karena kepopulerannya, WordPress hingga sampai saat ini masih terus dikembangkan. Hal ini bagus, karena dengan demikian otomatis bugs yang ada, terbenahi; sekuriti meningkat; juga yang pastinya dengan penambahan versi […]